Powered By Blogger

Rabu, 13 April 2011

saat kedewasaan itu menuntut

aku ingin menceritaka yang pernah aku rasakan dan mungkin sekarang masih sedang berlangsung. ku hanya seorang perempuan yang dilahirkan dan di berikan kesempatan dari Allah untuk belajar lebih banyak di muka bumi ini. ku merasa bahwa ku adalah salah stu yang beruntung, karena Allah masih memberikan aku kesempatan belajar, kesehatan, kelebihan dari berbagai hal. dan masih banyak lagi. dilain sisi ku merasa ku sangat salah, dan ingin berubah dari keadaan yang sekarang ini. pikiranku slalu ingin menjadi TUTUT yang baru, menjadi pribadi yang baru, yang lebih baik lagi. tapi apa buktinya, sekarang sama saja, itu hanya menjadi angan2 belaka,

ASTAGFIRULLAHHALADZIMMM
mengapa semua menjadi seperti ini, tak ada hal yang berguna yang ku lalkukan,,,,,ku merasa bahwa diriku adalalah seseorang yang menganggap enteng pada orang lain, ku merasa bahwa ku sangat sombong pada orang lain dan pada diriku sendiri. seolah-olah ku sedang menghukum diriku sendiri, membuat bodoh diriku sendiri.
ku hanya bisa berdoa dan terus berusaha mengintrospeksi diri sendiri, bercermin pada diri sendiri, berpandang positif kepada orang lain. maafkan segala kelakuan ku terhadap kalian, yang mungkin pernah membuat kalian tersinggung, atw marah. Insya Allah ku bisa merubah sifat bodoh ku ini menjadi lebih baik lagi. kedewasaan itu, bagiku tak berarti, tapi saat datang masalah, dia selalu menuntut, kalaupun kedewasaan itu bisa bicara, dia pasti bilang ''kenapa kau tak pernah mempergunakan ku? padahal aku adalah dirimu?'' ku tak poernah menyadari bahwa ku sudah dewasa, sebenarnya ku sudah mampu berpikir yang terbaik untuk diriku sendiri maupun orang lain, ku bisa berpikir untuk apa dan untuk siapa aku hidup? tapi,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,?????????? ku kan berusaha untuk ituw


4 komentar: